PalmCo Salah Satu yang Terbaik di Level Global Soal Penerapan ESG
PTPN IV PalmCo bahkan mengungguli perusahaan sektor palm plantation lainnya terkait risiko ESG atau ESG Risk Rating tersebut diterbitkan oleh agensi pemeringkat internasional, Standarfd & Poor’s Corporate Sustainability Assessment.
ESG Indonesia - Sub Holding Perkebunan Nusantara PTPN III (Persero), PTPN IV PalmCo menempati posisi kedua terbaik dunia dalam penerapan prinsip-prinsip keberlanjutan terhadap Lingkungan, Sosial, dan Tata Kelola (Environment, Social, and Governance/ESG). PTPN IV PalmCo bahkan mengungguli perusahaan sektor palm plantation lainnya terkait risiko ESG atau ESG Risk Rating tersebut diterbitkan oleh agensi pemeringkat internasional, Standarfd & Poor’s Corporate Sustainability Assessment. Adapun S&P CSA 2024 merupakan lembaga rating atau pemeringkat yang m...