Rabu, 25 Des 2024

Tag: BNI

Tips Anti Ribet Rencanakan Liburan Akhir Tahun dengan Wondr by BNI
Tips and Trik

Tips Anti Ribet Rencanakan Liburan Akhir Tahun dengan Wondr by BNI

Fitur Life Goals dapat menyesuaikan tabungan nasabah sesuai tujuan menabungmu seperti menabung untuk keperluan liburan, pendidikan, uang muka rumah, gadget, kendaraan ataupun persiapan pernikahan dan tujuan lainnya. ESG Indonesia - Akhir tahun adalah momen yang ditunggu-tunggu untuk berlibur dan menghabiskan waktu bersama keluarga atau teman-teman. Namun, sering kali keinginan liburan terbentur dengan berbagai kendala, salah satunya keterbatasan anggaran. Kini kamu tidak perlu khawatir, dengan perencanaan yang matang, kamu tetap bisa menikmati liburan akhir tahun tanpa bikin dompet tipis. Berikut 3 tips yang bisa kamu coba untuk merencanakan liburan sesuai budget. 1.Tentukan Destinasi Liburan Langkah pertama dalam merencanakan liburan adalah memilih destinasi. Jika budget-mu cukup b...
Kenali 4 Bias Psikologi yang Harus Dihindari Investor Saham
Tips and Trik

Kenali 4 Bias Psikologi yang Harus Dihindari Investor Saham

Memahami bias ini adalah langkah penting untuk menjaga rasionalitas dalam berinvestasi dan mengurangi risiko. ESG Indonesia - Investasi saham merupakan salah satu strategi untuk meraih kebebasan finansial, namun tentu ada tantangan yang harus dihadapi. Salah satunya adalah bias psikologis, yang dapat memengaruhi pengambilan keputusan investor. Bias psikologis ini mencakup berbagai jebakan yang bisa mengaburkan pandangan dan mengarah pada keputusan yang kurang rasional. SEVP Retail Markets & Technology BNI Sekuritas Teddy Wishadi menekankan bahwa bias seperti overconfidence dan confirmation bias dapat memengaruhi cara investor menganalisis informasi dan membuat keputusan. Memahami bias ini adalah langkah penting untuk menjaga rasionalitas dalam berinvestasi dan mengurangi risiko. De...
Wondr dari BNI, Satu Aplikasi untuk Seluruh Solusi Finansial
Tips and Trik

Wondr dari BNI, Satu Aplikasi untuk Seluruh Solusi Finansial

Peningkatan layanan fitur di wondr by BNI merupakan komitmen BNI untuk mendukung masyarakat dalam pengelolaan keuangan yang lebih optimal. ESG Indonesia - wondr by BNI, aplikasi mobile banking dari PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk yang diluncurkan pada 5 Juli 2024 lalu telah melakukan peningkatan pada sejumlah layanan. Langkah ini merupakan upaya wondr by BNI untuk memberikan kemudahan bagi para nasabah di satu aplikasi dalam mencari solusi finansial yang Praktis Makes Perfect. Peningkatan layanan fitur di wondr by BNI versi terbaru kini dapat dimanfaatkan oleh segenap nasabah BNI. Hanya dengan memperbarui aplikasi wondr by BNI, nasabah dapat menggunakan fitur Life Goals, Lifestyle, Bayar & Beli yang lebih lengkap, Deposito Valuta Asing, Express Top Up TapCash dan Transfer Va...
Melihat Dampak Positif Peningkatan Portofolio Kredit Berkelanjutan Bagi BNI
Korporasi

Melihat Dampak Positif Peningkatan Portofolio Kredit Berkelanjutan Bagi BNI

Adapun portofolio kredit hijau itu mencakup penyaluran pinjaman ke energi baru dan terbarukan (EBT) atau yang dikenal dengan renewables energy senilai Rp 10,2 triliun. Sebanyak Rp 3,4 triliun untuk kredit yang fokus pada pencegahan polusi. ESG Indonesia - PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) terus memacu implementasi Environmental, Social & Governance (ESG). Salah satunya dengan mendorong penyaluran kredit kredit berkelanjutan (Sustainable Linked Loan/SLL) Per akhir September 2024, nilai portofolio SLL BNI sudah mencapai Rp 188 triliun. Angka tersebut tumbuh 17% secara tahunan atau year on year (yoy). Porsinya terhadap total portofolio kredit BNI sudah mencapai 26%. Dari total portofolio SLL tersebut, sebanyak Rp 117 triliun 62% masuk ke pembiayaan social dan sisanya sebesar Rp 71 ...
Saham BNI (BBNI) Dilirik Investor ESG Karena Dukung Konservasi Alam
Korporasi

Saham BNI (BBNI) Dilirik Investor ESG Karena Dukung Konservasi Alam

Sebagian dana dari green bond digunakan untuk pembiayaan proyek Pengelolaan Sumber Daya Alam dan Penggunaan Lahan Berkelanjutan. ESG Indonesia - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BBNI) tidak hanya menjalankan fungsi perbankan tradisional, tetapi juga berperan aktif dalam menciptakan dampak positif terhadap ekosistem dan masyarakat. Melalui pendekatan inovatif, BNI mengintegrasikan prinsip keberlanjutan ke dalam aktivitas bisnisnya, dengan hasil yang dapat dirasakan langsung di berbagai sektor. Dalam keetrangan persnya, Kamis (21/11), salah satu inisiatif unggulan BNI adalah BNI-WWF Affinity Card, sebuah kartu kredit hasil kolaborasi dengan organisasi lingkungan World Wide Fund for Nature (WWF). Kartu ini dirancang untuk mendukung program-program konservasi alam. Setiap transaksi ...
Jadi Salah Satu Konstituen Indeks MSCI Indonesia ESG, Skor ESG BBNI Masuk 5 Terbaik
Korporasi

Jadi Salah Satu Konstituen Indeks MSCI Indonesia ESG, Skor ESG BBNI Masuk 5 Terbaik

Mengacu pada factsheet indeks MSCI Indonesia ESG Universal akhir Oktober 2024, saham BBNI menjadi salah satu saham yang masuk top-10 saham dengan bobot terbesar di indeks. ESG Indonesia - Saham PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (kode saham BBNI) menjadi salah satu konstituen dengan bobot terbesar di indeks MSCI Indonesia ESG Universal per 31 Oktober 2024. Di samping bobotnya yang besar, saham BBNI juga memiliki skor ESG top 5 teratas. Perlu diketahui, indeks MSCI merupakan salah satu produk yang diluncurkan oleh raksasa keuangan global yaitu Morgan Stanley Capital International. Salah satu produk tematiknya adalah indeks ESG, yang memasukkan saham-saham dari perusahaan dengan tata kelola ESG baik. Mengacu pada factsheet indeks MSCI Indonesia ESG Universal akhir Oktober 2024, sa...
Kinerja ESG BNI Jadi Sorotan Analis Pasar
Korporasi

Kinerja ESG BNI Jadi Sorotan Analis Pasar

BNI secara khusus mengidentifikasi dasar pembiayaan berkelanjutan di berbagai sektor, termasuk industri kelapa sawit, energi terbarukan, hutan sosial, dan obligasi hijau. ESG Indonesia - PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) semakin menjadi sorotan analis terkait upayanya memperkuat tata kelola berbasis Environmental, Social & Governance (ESG). Langkah-langkah mendukung keberlanjutan lingkungan yang dijalankan mendapat apresiasi positif dari pasar, sebagaimana tertuang dalam laporan riset Ciptadana Sekuritas. Dalam risetnya, Ciptadana Sekuritas menyoroti tiga langkah utama BNI dalam mendukung aspek lingkungan. "BNI secara aktif melaksanakan ketentuan Otoritas Jasa Keuangan (OJK), yaitu POJK 51/POJK.03/2017 tentang Penerapan Keuangan Berkelanjutan, melalui implementasi Rencana Aksi Keu...
Komitmen BNI Jalankan ESG, Portofolio Keberlanjutan Sentuh Rp 179 Triliun
Korporasi

Komitmen BNI Jalankan ESG, Portofolio Keberlanjutan Sentuh Rp 179 Triliun

Komitmen BNI dalam menciptakan bisnis berbasis ESG terlihat pada pencapaian portofolio keberlanjutan yang mencapai Rp 179,1 triliun, 25% dari total kredit BNI per 30 Juni 2024. ESG Indonesia - PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI/BBNI) terus menunjukkan komitmen dalam mengimplementasikan prinsip environmental, social, and governance (ESG) melalui dukungan pendanaan dan pemberdayaan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM). Hingga akhir Juni 2024, BNI menyalurkan kredit ke segmen UMKM dengan nilai ratusan triliun rupiah, termasuk kredit usaha rakyat (KUR) bersubsidi dan non-KUR. Penyaluran kredit ke sektor UMKM ini menyumbang 10% lebih portofolio kredit perseroan, dengan pertumbuhan rata-rata sebesar 5% per tahun dalam lima tahun terakhir. Hal ini mencerminkan komitmen kuat BBNI dalam mendu...
BNI Gelar BEST Event Dukung Transisi Hijau Sektor Energi
Korporasi

BNI Gelar BEST Event Dukung Transisi Hijau Sektor Energi

BNI telah menerapkan Climate Risk Stress Test (CRST) pada bulan Juli 2024, sebagai upaya untuk menilai dampak risiko perubahan iklim terhadap portofolio bank. ESG Indonesia - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI menggelar acara BNI ESG and Sustainability Transition Event atau BEST Event dengan tema "Energy Sectors Foresight to Encounter Taksonomi Keuangan Berkelanjutan Indoneasia (TKBI)." Acara yang berlangsung Selasa (24/9) di Jakarta ini membahas taksonomi keuangan berkelanjutan, landscape perkembangan regional, serta langkah-langkah penerapannya di Indonesia. Narasumber dari berbagai lembaga, termasuk OJK, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Kementerian ESDM, serta International Finance Coporation (IFC), memberikan wawasan tentang tantangan dan peluang dalam trans...
Kredit ESG Bukti Komitmen BNI
Korporasi

Kredit ESG Bukti Komitmen BNI

BNI menyalurkan Sustainability Linked Loan (SLL) kepada debitur yang memiliki target sustainability sesuai dengan tujuan SDGs termasuk di dalamnya transisi energi debitur. Kredit tersebut merupakan bagian dari kredit ESG BNI. ESG Indonesia - PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) teru berkomitmen untuk terus mengimplementasikan konsep Environmental, Social, and Governance (ESG) dalam setiap aspek bisnisnya. Bank pelat merah ini telah menetapkan target Net Zero Emission (NZE) aktivitas operasionalnya pada 2028 dan pembiayaan pada tahun 2060. Direktur Manajemen Risiko BNI David Pirzada mengatakan, pihaknya memiliki perhatian khusus untuk mendorong debitur menuju penerapan ESG, khususnya proses transisi menuju aktivitas usaha yang lebih hijau. Untuk itu, BNI menyalurkan Sustainability Linked ...